Kamis, 15 Mei 2014

Guru Seharusnya Tidak Campur Tangan Dalam Mengerjakan Soal UN

Ujian nasional merupakan tes akhir bagi siswa.

Ujian ini sangatlah penting.

Di samping untuk mengecek kemampuan siswa.

Juga bisa di gunakan untuk modal masuk ke jenjang pendidikan setelahnya.

Jadi Ujian ini sangat amat penting sekali.

Walaupun penting, guru tidak boleh ikut campur.

Yaitu dengan membantu mengerjakan soalnya.

Atau memberi contekkan pada siswa.

Hal ini sangat memalukan.

Dan mencerminkan kebohongan pada diri guru sendiri.

Soal Ujian yang seharusnya di buat untuk mengetahui kemampuan siswa.

Tapi di kotori dengan ulah guru sendiri.

Mulai sekarang.

Hentikan sikap guru yang merugikan semua pihak.

Stop kebodohan dan kebohongan!!!!

Merdeka !!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar